Bintang Songtext
von Ramdan Yoga
Bintang Songtext
Kutuliskan sebuah nama dihatiku
Hanyalah nama mu...
Hanya lah nama mu
Tak ada yang lain lagi
Dihatiku hanya dirimu
Hanyalah dirimu
Jadi katakan wahai bintang
Katakan bahwa kini
Kumerindukan nya
Katakan bahwa ku selalu
Selalu memikirkan nya memikirkan mu
Tak akan mungkin
Engkau
Kembali seperti dulu
Hanyalah nama mu...
Hanya lah nama mu
Tak ada yang lain lagi
Dihatiku hanya dirimu
Hanyalah dirimu
Jadi katakan wahai bintang
Katakan bahwa kini
Kumerindukan nya
Katakan bahwa ku selalu
Selalu memikirkan nya memikirkan mu
Tak akan mungkin
Engkau
Kembali seperti dulu
Writer(s): Ramdan Yoga Pradana Lyrics powered by www.musixmatch.com