Songtexte.com Drucklogo

Relakan Daku Pergi Songtext
von Mega Selvia

Relakan Daku Pergi Songtext

Oh, kasih, maafkanlah daku
Bukannya daku menyakiti hatimu
Sayangku, mungkinkah engkau tahu?
Mungkin kau mengerti akan diri ini

Lihat daun-daun
Berguguran satu demi satu
Dia layu, dia menyesali
Musim yang akan datang
Bagaikan hatiku yang pedih perih ini

Sayang, relakan daku pergi
Yang jauh di balik awan
Yang tak mungkin ku kembali
Cari saja pengganti diriku ini


Sayang, lupakanlah diri ini
Yang selalu jauh di mata hatimu
Percayalah kepadaku
Hari esok menantimu di sana

Lihat daun-daun
Berguguran satu demi satu
Dia layu, dia menyesali
Musim yang akan datang
Bagaikan hatiku yang pedih perih ini

Sayang, relakan daku pergi
Yang jauh di balik awan
Yang tak mungkin ku kembali
Cari saja pengganti diriku ini

Sayang, lupakanlah diri ini
Yang selalu jauh di mata hatimu
Percayalah kepadaku
Hari esok menantimu di sana

Percayalah kepadaku
Hari esok menantimu di sana

Songtext kommentieren

Log dich ein um einen Eintrag zu schreiben.
Schreibe den ersten Kommentar!

Quiz
In welcher Jury sitzt Dieter Bohlen?

Fans

»Relakan Daku Pergi« gefällt bisher niemandem.