Songtexte.com Drucklogo

Kita dan Dunia Songtext
von Dialog Dini Hari

Kita dan Dunia Songtext

Perempuanku, genggam tanganku
Lalu menyusurlah bersamaku
Jika suaramu tak terdengar
Ku ′kan berteriak bersamamu

Dunia tak abadikan kita
Dan cinta kita 'kan berlalu
Tapi tetaplah genggam tanganku
Teriak lantang bersamaku


Dunia tak setara kita
Dunia tak menggenggam kita
Dunia tak sajikan cinta
Dunia dan kita tak setara

Perempuanku, genggam tanganku
Lalu menyusurlah bersamaku
Jika suaramu tak terdengar
Ku ′kan berteriak bersamamu

Bersamamu
Bersamamu
Bersamamu

Songtext kommentieren

Log dich ein um einen Eintrag zu schreiben.
Schreibe den ersten Kommentar!

Quiz
Welcher Song ist nicht von Robbie Williams?

Fans

»Kita dan Dunia« gefällt bisher niemandem.