Songtexte.com Drucklogo

Di Batas Akhir Senja Songtext
von Chrisye

Di Batas Akhir Senja Songtext

Telah lama kududuk tertegun
Merenungi dan menghayati semua
Di penghujung senja
Yang merah menguning

Hatiku gelisah resah tak menentu
Yang kunanti jawaban pasti darimu kasihku, yang satu
Mungkinkah di antara
Kau dan aku kan terjalin satu
Cinta kita berdua
Seperti dalam lamunan
Di batas akhir senja


Tak akan kubiarkan
Bungaku layu berguguran
Sampai akhir hayatku
Akan kusimpan dan kutunggu selalu
Oh mungkinkah di antara
Janjimu janjiku kan tercipta
Bahagia yang nyata
Seperti dalam lamunan
Di batas akhir senja

Mungkinkah di antara
Kau dan aku kan terjalin satu
Cinta kita berdua
Seperti dalam khayalan
Di batas angan-angan

Tak akan kubiarkan
Bungaku layu berguguran
Sampai akhir hayatku
Akan kusimpan dan kutunggu selalu
Oh mungkinkah di antara
Janjimu janjiku kan tercipta
Bahagia yang nyata
Seperti dalam lamunan
Di batas akhir senja

Songtext kommentieren

Log dich ein um einen Eintrag zu schreiben.
Schreibe den ersten Kommentar!

Beliebte Songtexte
von Chrisye

Fans

»Di Batas Akhir Senja« gefällt bisher niemandem.